Honoratus adalah seorang biarawan Benediktin pada abad ke-6. Ia mendirikan dan juga menjadi abbot pada sebuah biara di Fondi, Italia. Paus St. Gregorius Agung menuliskan kisah hidupnya.
dari sumber http://www.catholic.org/ dan http://saints.sqpn.com/